Dalam kapasitasnya sebagai Perpustakaan Perguruan Tinggi yang disediakan untuk mahasiswa dan para dosen, walaupun pada prinsipnya bersifat umum untuk siapa saja sesuai atauran yang berlaku, fungsi dan tugas pokoknya pun agak istimewa dari perpustakaan umum.
Untuk menunjang kegiatan proses belajar mengajar maka Perpustakaan Universitas Ibrahimy mempunyai tugas pokok sebagai berikut:
Perpustakaan Universitas Ibrahimy berfungsi menunjang kebutuhan informasi ilmiyah bagi seluruh mahasiswa civitas akademika dalam rangka melaksanakan tugas-tugas, seperti tercantum dalam Tri Daharma Perguruan Tinggi: